Makalah Lengkap - Makalah Hubungan Ekonomi Antara Sektor Rumah
tangga, Perusahaan dan Pemerintah.
Download Makalah Lengkap pdf terdiri dari
Kata Pengantar,
Daftar Isi, BAB I Pendahuluan, BAB II Pembahasan,
BAB III Penutup dan
Daftar Pustaka
Makalah Hubungan Ekonomi Antara Sektor Rumah tangga, Perusahaan dan
Pemerintah.
MAKALAH
HUBUNGAN EKONOMI ANTARA SEKTOR RUMAH TANGGA, PERUSAHAAN DAN PEMERINTAH
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Pertumbuhan ekonomi merupakan masalah perekonomian suatu negara dalam jangka
panjang. Pertumbuhan ekonomi mengukur prestasi dari perkembangan suatu
perekonomian dari suatu periode ke periode berikutnya.
Menurut Nanga (2001:18) dapat dikatakan bahwa pertumbuhan ekonomi suatu daerah
dapat dikatakan berhasil jika pendapatan nasional juga meningkat. Pada
dasarnya pertumbuhan ekonomi dapat kita lihat dari total pendapatan nasional
yang perhitugannya juga dapat dilihat dari total penjumlahan permintaan
agregat (agregat demand).
Sedangkan unsur dari agregat demand tersebut merupakan gabungan dari keempat
sektor riil yaitu konsumsi, investasi, pengeluaran pemerintah serta sektor
ekspor dan impor, dimana jumlah keseluruhan penawaran barang-barang dalam
perekonomian akan selalu diimbangi oleh keseluruhan permintaan terhadap
barang-barang dan kondisi ini menyebabkan tidak akan terjadi kekurangan
permintaan.
Keadaan ini disebabkan karena suatu kebijaksanaan ekonomi yang dilaksanakan
tidak lepas dari perilaku pelaku-pelaku ekonomi.
Setiap pelaku-pelaku ekonomi akan mempunyai respon yang berlainan terhadap
adanya kebijakan ekonomi.
Pelaku ekonomi dalam suatu perekonomian dapat dibagi dalam sektor rumah
tangga yang tercermin dalam perilaku konsumen (C), sektor bisnis yang
tercermin dalam pola perilaku investasi (I), sector pemerintahan yang
tercermin dalam campur tangan pemerintah dalam perekonomian melalui
pengeluaran pemerintah (G), sektor luar negeri yang tercermin dalam perilaku
ekspor (X) dan impor (M). Keempat sektor tersebut lebih dikenal dengan
sebutan sektor riil.
B. Tujuan Penulisan
Dari latar belakang diatas maka tujuan penulisan makalah ini adalah untuk
mengetahui tentang Hubungan Ekonomi antara sektor rumah tangga, Perusaan dan
Pemerintah
Download Makalah Hubungan Ekonomi Antara Sektor Rumah Tangga, Perusahaan dan Pemerintah
dibawah ini:
Lengkap:
- Kata Pengantar
- Daftar Isi
- BAB I Pendahuluan
- BAB II Pembahasan
- BAB III Penutup
- Daftar Pustaka
DOWNLOAD MAKALAH
KLIK UNTUK DOWNLOAD